UPAYA PENINGKATAN SUMBER DAYA MANUSIA PERANGKAT DESA DALAM MEMBANGUN TATA KELOLA DESA YANG MAJU DI DESA HILIWALO’O 1 KECAMATAN MANDREHE KABUPATEN NIAS BARAT

  • Justice Puspa Crystin Gulo Universitas Darma Agung
  • Doli Tua Mulia Raja Panjaitan Universitas Darma Agung
  • Tuti dama Yanti tresia pasi Universitas Darma Agung

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Upaya peningkatan sumber daya manusia perangkat desa dalam membangun tata kelola desa yang maju didesa Hiliwalo’o 1 dan untuk mengetahui faktor penghambat dalam Upaya peningkatan sumber daya manusia perangkat desa dalam membangun tata kelola desa yang maju didesa Hiliwalo’o 1. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Deskripsi kualitatif, yang menggunakan teknik pengumpulan data dengan Observasi, Wawancara dan Dokumentasi. Teknik Analisis data menggunakan teori Prof Sugiono yaitu, mereduksi data, menyajikan data, dan menyimpulkan data. Hasil penelitian ini menunjukan masih kurangnya transparansi, akuntabilitas, responbilitas, interpedensi, dan fairness pemerintah desa Hiliwalo’o 1 dengan masyarakat desa Hiliwalo’o 1. Hal ini ditunujukan dari hasil wawancara dan observasi banyaknya responden berpendapat bahwa peningkatan SDM perangkat desa dan tata kelola desa masih belum optimal.

Published
Dec 23, 2024
How to Cite
GULO, Justice Puspa Crystin; PANJAITAN, Doli Tua Mulia Raja; PASI, Tuti dama Yanti tresia. UPAYA PENINGKATAN SUMBER DAYA MANUSIA PERANGKAT DESA DALAM MEMBANGUN TATA KELOLA DESA YANG MAJU DI DESA HILIWALO’O 1 KECAMATAN MANDREHE KABUPATEN NIAS BARAT. JURNAL GOVERNANCE OPINION, [S.l.], v. 9, n. 2, p. 75 – 86, dec. 2024. ISSN 2716-3407. Available at: <https://ejurnal.darmaagung.ac.id/index.php/governanceopinion/article/view/4978>. Date accessed: 22 jan. 2025.
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)