PENERAPAN METODE PERMAINAN UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA SISWA KELAS IV

  • Sihar Sitanggang Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar,Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar, Indonesia
  • Elly Ompusunggu Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar,Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar, Indonesia
  • Elly Ompusunggu Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar,Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar, Indonesia
  • Sonima Situngkir Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar,Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar, Indonesia
  • Elsa Simbolon Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar,Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar, Indonesia

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan belajar siswa kelas IV SD NEGERI 122371 JL.KESATRIA melalui Penerapan metode permainan dalam pendidikan Pancasila kewarganegaraan. Minat belajar siswa dapat dilihat dari antusiasme rasa ingin tahu perhatian partisipasi menghargai pendapat dan ketekunan. Penelitian melaksanakan di SD NEGERI 122371 JL.KESATRIA . Subjek penelitian yaitu siswa kelas IV berjumlah 19 siswa. Jenis penelitian tindakan kelas ini yaitu penelitian kualitatif dengan model Kemis mctogel yang dilaksanakan dengan dua siklus teknik pengambilan data yaitu pengamatan hasil penelitian menunjukkan minat belajar siswa kelas IV SD NEGERI 122371 JL.KESATRIA dalam mata pelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan dapat meningkat pada siklus 1 menunjukkan bahwa 87, 50% siswa mencapai kategori baik hasil angket yaitu 100% mencapai kategori baik pada siklus 2 menunjukkan bahwa 95,80% mencapai kategori baik.


 


 

Published
Dec 20, 2024
How to Cite
SITANGGANG, Sihar et al. PENERAPAN METODE PERMAINAN UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA SISWA KELAS IV. JURNAL RECTUM: Tinjauan Yuridis Penanganan Tindak Pidana, [S.l.], v. 4, n. 2, dec. 2024. ISSN 2684-7973. Available at: <https://ejurnal.darmaagung.ac.id/index.php/jurnalrectum/article/view/5147>. Date accessed: 22 dec. 2024. doi: http://dx.doi.org/10.46930/jurnalrectum.v4i2.5147.