PERHITUNGAN DAYA DUKUNG PONDASI DALAM SPUN PILE PADA PROYEK PEMBANGUNAN APARTEMEN PRINCETON BOUTIQUE LIVING, DI KECAMATAN MEDAN SUNGGAL DARI HASIL UJI SPT
Abstract
Penggunaan pondasi tiang pancang sebagai solusi pondasi bangunan menjadi penting ketika tanah di bawahnya tidak memiliki daya dukung yang memadai untuk menopang beban bangunan yang bekerja di atasnya (Sardjono HS, 1988). Penelitian ini bertujuan untuk menghitung nilai daya dukung pondasi tiang pancang tunggal dan kelompok berdasarkan data Standar Penetration Test (SPT) dengan menggunakan metode Meyerhoff (1976).Hasil perhitungan menunjukkan bahwa nilai daya dukung pondasi tiang pancang tunggal dengan diameter 0,8 meter dan kedalaman tanah 19,9 meter, berdasarkan data SPT pada Bore Hole 1, adalah sebesar 2257,812 kN (225,7812 ton). Sementara itu, nilai daya dukung pondasi tiang pancang kelompok dengan diameter yang sama dan kedalaman yang sama, dihitung berdasarkan Efisiensi menurut Converse-Labarre sebesar 11410,979 kN (1141,0979 ton) dan berdasarkan Efisiensi menurut Los Angeles Group sebesar 6747,224 kN (674,722 ton).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.
An author who publishes in the Jurnal Darma Agung agrees to the following terms:
- Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal
- Author is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book) with the acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work (See The Effect of Open Access).