PERAN KEBIJAKAN MUTASI DAN PENEMPATAN KARYAWAN TERHADAP KEPUASAN DAN KUALITAS KERJA KARYAWAN OUTSOURCING PERUSAHAAN: REVIEW LITERATURE
Abstract
Kebijakan mutase yang diterapkan perusahaan memberikan dampak positif pada perusahaan. Mutase tersebut bisa berupakan penghargaan pada karyawan supaya merasa puas dan dapat meningkatkan kualitas kerjanya. Mutase berhubungan dengan penempatan kerja karyawan pada posisi tertentu. Oleh karena itu, diperlukan upaya strategi yang baik supaya tidak terjadi kesalahan dalam penempatan kerja karyawan supaya tidak berdampak negative pada kepuasan dan kinerja karyawan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi literature dengan mereview beberapa hasil penelitian sebelumnya yang bersumber dari artikel-artikel berupatsi nasional dan internasional. Hasil penelitian tersebut dianalisis, dan dijadikan bahan diskusi untuk menentukan jawaban dari permasalahan mengenai hubungan kebijakan mutase dan penempatan kerja karyawan pada kepausan dan kualitas kerja karyawan. Semua gagasan dari setiap kajian memberikan informasi mengenai teori yang diinginkan secara metodelogis terhadap kajian yang dianalisis. Hasil review literature menunjukkan bahwa terdapat hubungan postif antara kebijakan mutase dan penempatan kerja karyawan pada kepuasan dan kualitas kerja karyawan.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.
An author who publishes in the Jurnal Darma Agung agrees to the following terms:
- Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal
- Author is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book) with the acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work (See The Effect of Open Access).