RANCANG BANGUN MESIN PENGUPAS BUAH NANGKA HORIZONTAL MENGGUNAKAN METODE PIRING ROTARI DAN MATA PISAU PEELER KAPASITAS 35 BUAH/JAM
Abstract
Pada umumnya proses pengupasan kulit buah nangka muda masih menggunakan peralatan manual yaitu dengan menggunakan pisau, hal tersebut bisa saja membuat pedagang mengalami luka akibat dari pisau saat mengupas kulit buah nangka muda tersebut. Tujuan Tugas Akhir ini adalah (1) Agar dapat membantu memudahkan masyarakat dalam pengolahan buah nangka dengan maksimal dari hasil produksinya, (2) Agar masyarakat dapat meningkatkan produktivitas pengolahan dari buah nangka, yang bisa meningkatkan perekonomian masyarakat, (3) Dapat mengetahui hasil atau kinerja dari mesin pengupas buah nangka yang telah selesai pembuatannya. Dari hasil analisa, maka didapatkan daya motor ialah 5,5 HP dengan putaran 3600 rpm. Panjang sabuk yang digunakan ialah 914 mm dan 1041 mm dari perhitungan besar puly pada mesin adalah 3 inchi berjumlah 2, 3,5 inchi ,dan 8 inchi dan puly pada poros berjumlah 4. Gearbox reducer yang digunakan ialah WPA 40. Panjang poros mata pisau 70 mm. Poros pada cak pemutar berdiameter 30 mm, bahan poros diperkirakan dari baja ST37 dengan kekuatan tarikĀ ( .