ANALISIS KEMACETAN LALU LINTAS DIRUAS JALAN KAMPUNG LALANG KOTA MEDAN

  • Bonatua Erickson S Simanullang Universitas Darma Agung
  • Semangat Debataraja Universitas Darma Agung
  • Yusuf Aulia Lubis Universitas Darma Agung

Abstract

Jalan raya merupakan bagian  penting dari perkembangan kehidupan manusia, dimana baik perkembangan jalan maupun kehidupan manusia saling mempengaruhi. Kepadatan kemacetan di jalan perkotaan dan antar kota disebabkan oleh meningkatnya kepemilikan kendaraan, terbatasnya sumber daya untuk perbaikan jalan, dan tidak optimalnya pengoperasian fasilitas arus lalu lintas yang ada. Tujuan penelitian ini yaitu untuk menemukan  penyebab kemacetan di Jalan Kampung Lalang (Pajak). Setelah mengumpulkan data lalu lintas yang terjadi pada jam sibuk, kami melakukan analisis lalu lintas sesuai aspek teknis berdasarkan panduan manual.

Published
Mar 3, 2024
How to Cite
SIMANULLANG, Bonatua Erickson S; DEBATARAJA, Semangat; LUBIS, Yusuf Aulia. ANALISIS KEMACETAN LALU LINTAS DIRUAS JALAN KAMPUNG LALANG KOTA MEDAN. JURNAL ILMIAH TEKNIK SIPIL, [S.l.], v. 13, n. 1, p. 155 - 159, mar. 2024. ISSN 2721-0073. Available at: <https://ejurnal.darmaagung.ac.id/index.php/tekniksipil/article/view/3643>. Date accessed: 22 nov. 2024. doi: http://dx.doi.org/10.46930/tekniksipil.v13i1.3643.
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

<< < 1 2